Minggu, 21 Maret 2021

Excavator - Mengangkat Barang di Kuku Bucket

 Excavator - Mengangkat Barang di Kuku Bucket

Pada kegiatan pertambangan sering sekali ditemukan adanya pekerjaan-pekerjaan yang sifatnya atau skalanya kecil tapi penting, misalnya memasang gorong-gorong, memindahkan pipa. Untuk melaksanakan pekerjaan tersebut tentu dibutuhkan alah angkat dan angkut, atau crane. Akan tetapi ketersediaan crane sangat sedikit, tidak seperti peralatan utama kegiatan pertambangan seperti excavator, dozer, loader, dll. Sehingga, tanpa menunggu tersedianya crane (karena akan terlalu lama), seringkali digunakan alat lain atau alat yang tersedia saat itu. Dalam hal ini sering digunakan excavator untuk memindahkan pipa atau gorong-gorong tadi. Pertanyaannya sekarang adalah : 1. Apakah boleh menggunakan excavator saat memindahkan suatu barang? 2. Kalau boleh, bagaimana mekanismenya? 3. Berapa batasan atau berat maksimum barang yang boleh diangkat? Silahkan saksikan videonya, dan semoga bermanfaat.



EmoticonEmoticon